Persepsi Remaja Akhir terkait Tayangan Tiga Bacapres Bicara Gagasan di Media Narasi
Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.56956/jdcs.v2i2.324Keywords:
persepsi, tiga bacapres bicara gagasan, remaja akhirAbstract
3 Bacapres Bicara Gagasan menjadi acara yang mempertemukan Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, dan Prabowo Subianto sebagai bakal calon presiden (bacapres) dari tiga koalisi Pemilu 2024. Dalam acara tersebut, ketiganya menyampaikan gagasan jika terpilih menjadi presiden dan menjawab pertanyaan dari audiens. Acara tersebut disiarkan secara langsung melalui Youtube sehingga menjadi tayangan yang bisa ditonton publik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis persepsi berdasarkan indikator tanggapan, pendapat, dan penilaian remaja akhir (18-24 tahun) terkait tayangan 3 Bacapres Bicara Gagasan. Metode penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif dengan memanfaatkan angket. Teknik analisa data menggunakan tabulasi data yang kemudian dideskripsikan. Hasil penelitian menunjukkan remaja akhir menyadari adanya reaksi fisik, emosional, dan kognitif. Remaja akhir berpendapat melalui tayangan 3 Bacapres Bicara Gagasan membantu mereka mengetahui visi, misi, gagasan serta perbedaan pandangan Anies, Ganjar, dan Prabowo. Remaja akhir menilai Anies Baswedan sebagai sosok paling unggul berdasarkan penampilan dalam tayangan tersebut.
References
Ahmadi, A. (1982). Psikologi Umum. Rineka Cipta.
Ardianto, E., Komala, L., & Karlinah, S. (2007). Komunikasi Massa: Suatu Pengantar. Refika Offset.
Asrori, M. (2009). Psikologi Pembelajaran. Wacana Prima.
Bungin, B., & Ida, R. (2020). Teknik Praktis Riset Komunikasi Kuantitatif dan Kualitatif (8th ed.). Prenamedia Group.
Dunaway, J., & Graber, D. A. (2022). Mass Media&American Politics. SAGE Publications.
Eroglu, S. A., Machleit, K. A., & Davis, L. M. (2001). Atmospheric qualities of online retailing. Journal of Business Resesarch, 54(2), 177–184. https://doi.org/10.1016/S0148-2963(99)00087-9
Fahmi, I. (2023, September). Anies, Ganjar, dan Prabowo Saat dan Pasca Acara Mata Najwa. Http://Pers.Droneemprit.Id.
Hovland, C. I., Janis, I. L., & Kelly, H. H. (1953). Communication and Persuasion: Psychological Studies of Opinion Change. Yale University Press.
Hurlock, Elizabeth. B. (2010). Psikologi Perkembangan. Erlangga.
Khan, M. L. (2017). Social media engagement: What motivates user participation and consumption on YouTube? Computers in Human Behavior, 66, 236–247. https://doi.org/10.1016/j.chb.2016.09.024
Kim, M. J., Lee, C.-K., & Jung, T. (2020). Exploring Consumer Behavior in Virtual Reality Tourism Using an Extended Stimulus-Organism-Response Model. Journal of Travel Research, 59(1), 69–89. https://doi.org/10.1177/0047287518818915
Kusumastuti, A., Khoiron, A. M., & Achmadi, T. A. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif. Deepublish.
Mappiare, A. (1982). Psikologi Remaja. Usaha Nasional.
Mulyana, D. (2017). Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Remaja Rosdakarya.
Rakhmat, J. (2013). Psikologi Komunikasi. PT Remaja Rosdakarya.
Ramdan, A. S., Fadzilah, A. F., & Misbah, A. H. El. (2023). Analisis Perbandingan Komunikasi Politik Ganjar Pranowo, Prabowo Subianto, Anies Baswedan Melalui Video “3 Bacapres Bicara Gagasan” di Channel YouTube Najwa Shihab. Prosiding Seminar Nasional Ilmu-Ilmu Sosial (SNISS), 780–791.
Sarwono, S. W. (2018). Psikologi Remaja (Edisi Revisi). Rajawali Pers.
Schmidt, J.-H., Hölig, S., Merten, L., & Hasebrink, U. (2017). Nachrichtennutzung und Meinungsbildung in Zeiten sozialer Medien. Informatik-Spektrum, 40(4), 358–361. https://doi.org/10.1007/s00287-017-1057-y
Shambhala, R. H., Witarsa, I. P. P. L. P., Prayogo, D. B., & Tanuwijaya, D. (2023). Sikap Generasi Z Tentang Video “3 Bacapres Bicara Gagasan” di Channel Youtube Najwa Shihab. Scriptura, 13(2), 184–194. https://doi.org/10.9744/scriptura.13.2.184-194
Shao, G. (2009). Understanding the appeal of user‐generated media: a uses and gratification perspective. Internet Research, 19(1), 7–25. https://doi.org/10.1108/10662240910927795
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta.
Ul Islam, J., & Rahman, Z. (2017). The impact of online brand community characteristics on customer engagement: An application of Stimulus-Organism-Response paradigm. Telematics and Informatics, 34(4), 96–109. https://doi.org/10.1016/j.tele.2017.01.004
Unde, A. A., & Seniwati. (2019). S-O-R Theory and the issues of environment: the role of online social media in affecting public opinion. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 343(1), 012102. https://doi.org/10.1088/1755-1315/343/1/012102
Wahyu, Y. (2023, July 10). Mendata Pemilih, Meningkatkan Partisipasi di Pemilu 2024. Https://Www.Kompas.Id/Baca/Riset/2023/07/10/Mendata-Pemilih-Meningkatkan-Partisipasi-Di-Pemilu-2024.
Zhai, X., Wang, M., & Ghani, U. (2020). The SOR (stimulus-organism-response) paradigm in online learning: an empirical study of students’ knowledge hiding perceptions. Interactive Learning Environments, 28(5), 586–601. https://doi.org/10.1080/10494820.2019.1696841
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Journal of Digital Communication Science

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.