RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA BENGKEL TRY MOTOR RACING MENGGUNAKAN METODE WATERFALL

Authors

  • Firdiansyah Sundawa Universitas Indonesia Membangun

DOI:

https://doi.org/10.56956/jiki.v16i02.111

Keywords:

PHP, Sistem Informasi, Bengkel Motor, Bengkel online

Abstract

Bengkel merupakan salah satu fasilitas usaha yang menyediakan jasa perbaikan dan jual kepada konsumen, saat ini banyak pihak pengelola bengkel yang menyediakan layanan reservasi service kendaraan untuk melayani pelanggan, namun hingga saat ini reservasi di tangani pengelola bengkel secara manual, pencatatan secara manual sangat menyulitkan pihak bengkel ketika harus memberikan sebuah informasi kepada pelanggan perihal jadwal service dan data sparepart yang tersedia. Penelitian ini membangun sebuah sistem informasi berbasis web pada bengkel, khususnya Bengkel Try Motor Racing. Aplikasi ini di bangun dengan bahasa pemograman PHP dan database MySQL yang telah di dukung web responsive design dengan menggunakan metode waterfall. Aplikasi yang di hasilkan mengakomodasi kebutuhan banyak bengkel untuk menyediakan layanan reservasi service, melalui aplikasi ini pihak bengkel dapat mendaftarkan bengkelnya di web, pihak bengkel dapat melakukan manajemen layanan resevasi service, pihak bengkel dapat menampilkan data sparepart yang tersedia, pihak pelanggan dapat memilih bengkel yang tersedia di web, pelanggan juga dapat memilih hari dan jam reservasi yang di inginkan.

Downloads

Published

2022-11-25

How to Cite

Sundawa, F. (2022). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB PADA BENGKEL TRY MOTOR RACING MENGGUNAKAN METODE WATERFALL. Jurnal Informatika Dan Komputasi: Media Bahasan, Analisa Dan Aplikasi, 16(02), Hal 64–73. https://doi.org/10.56956/jiki.v16i02.111

Similar Articles

<< < 1 2 3 4 5 6 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.